Maha Suci Allah, Tuhan semesta alam

Posted by Jablay 0 komentar
Maha Suci Allah, Tuhan semesta alam. Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang Aliran doa menyembunyikan geliat kerinduan di tempat pengasingan. Di balik jendela cahaya bulan begitu mempesona. Ketika telalu dalam meresapi malam tiba-tiba air mata jatuh dihalaman. Seisi taman menjadi hening menyaksikan penyatuan yang larut; “larut dibalut peluk-Nya” Suara-suara kecil mulai berkumpul membasuh lagu rindu. Mengalir bersama , mencapai dalam kesatuan penuh ke langit mengindahkan malam. Ya Allah… Engkau-lah Yang telah menciptakan tujuh langit berlapis-lapis. Aku tidak melihat pada ciptaan-Mu Yang Maha Pemurah sesuatu yang tidak seimbang. Engkau-lah pula yang telah menjadikan bumi itu sebagai hamparan dan gunung-gunung sebagai pasak. Maha Suci Engkau, Tuhan semesta alam. Subhaanalladzi laa yanaamu walaa yansaa Subhaanalladzi laa yanaamu walaa yansaa Subhaanalladzi laa yanaamu walaa yansaa… Aamiin ya robbal ‘alamin… 31 mei '12
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Maha Suci Allah, Tuhan semesta alam
Ditulis oleh Jablay
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://fauziahst.blogspot.com/2012/05/maha-suci-allah-tuhan-semesta-alam.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Cipto Junaedy | Copyright of Merindu Kanda.